Judul
    Media Tanam Organik Selain Tanah

Terdapat beberapa media tanam organik selain tanah yang dapat digunakan dalam kegiatan budidaya pertanian. Media tanam ini memiliki khasiat serta kandungan nutrisi yang baik yang mampu menunjang pertumbuhan tanaman. Mengingat bahwa bahan organik memiliki banyak keunggulan dibandingkan dengan bahan anorganik yakni kandungan unsur hara dan daya serap yang tinggi, pori-pori makro dan mikro yang seimbang sehingga sirkulasi udara yang dihasilkan cukup baik. Beberapa media tanam tersebut adalah cocopeat, sekam bakar, dan sekam mentah.

Scroll to Top