Judul
    Pengaplikasian Elisator Biosaka Pada Tomat

Biosaka merupakan elisitor yang berfungsi untuk meningkatkan produktivitas tanaman sekaligus perlindungan berbasis ekologi. Elisitor biosaka dibuat dari bahan rerumputan dan daun tanaman berpohon yang sedang dalam pertumbuhan. Elisitor ini juga dapat digunakan pada fase tanmana mulai dari benih sampai panen. Pengaplikasian saat ini kami coba untuk tanaman tomat dengan hasil tanaman tomat dengan pemberian elisator biosaka berbunga saat umur 24 hst, dan apabila tanpa elisator biosaka berumur 28-30 hst.

Scroll to Top