Inovasi

“HêKies” : Inovasi Healthy Cookies dari Ekstrak Daun Jambu Biji

HêKies merupakan produk Healthy Cookies yang terbuat dari tepung nongluten atau gluten free ditambah ekstrak Daun Jambu Biji. Inovasi kaya manfaat ini dapat meningkatkan nilai tambah Daun Jambu Biji baik dari nilai guna maupun nilai ekonomis. Sedangkan dari sisi kesehatan, kandungan antioksidan, vitamin C, potasium, serta serat sangat bermanfaat bagi kesehatan. Untuk informasi lebih detail, …

“HêKies” : Inovasi Healthy Cookies dari Ekstrak Daun Jambu Biji Selengkapnya »

Telang Gummy Jelly

TELANG GUMMY JELLY

Telang Gummy Jelly, inovasi olahan Bunga Telang kaya manfaat. Inovasi ini terbuat dari Telang Kering, Gelatin, Gula, Air Dingin, dan Perisa Lemon. Kombinasi bahan yang pas menghasilkan permen jelly bertekstur kenyal, manis, bentuknya unik, dan berwarna menarik. Selain unik, kandungan bioflavonoid dan anthocyanin pada Telang dapat meningkatkan sirkulasi darah di kepala, menjaga kesehatan kulit kepala, …

TELANG GUMMY JELLY Selengkapnya »

MAWAR, BUDIDAYA DAN ANEKA INOVASI

Mawar adalah tanaman hias yang paling populer diantara puluhan ribu jenis tanaman hias lainnya. Beberapa bahan kimia yang terkandungdalam bunga mawar diantaranya tannin, geraniol, nerol, citronellol, asam geranik, terpen, flavonoid, pektin, polyphenol, vanillin, karotenoid, stearopten, farnesol, eugenol, vitamin B, C, E, dan K. Pada bunga mawar terdapat antosian yang merupakan salah satu zat pewarna alami …

MAWAR, BUDIDAYA DAN ANEKA INOVASI Selengkapnya »

ROSELLA MERAH

Rosella merupakan herba tahunan yang memiliki batang bulat berkayu dengan ketinggian mencapai 0,5 – 3 m. Bunga yang identik dengan rasa asam ini mengandung vitamin C (0,002-0,005 %), asam sitrat dan asam malat dengan total 13 %, dan asam glikolik. Manfaat bagi tubuh yaitu membantu menurunkan berat badan, memiliki sifat sntiinflamasi dan antibakteri, mendukung kesehatan …

ROSELLA MERAH Selengkapnya »

BUNGA TELANG SI KAYA MANFAAT

Bunga telang (Clitoria ternatea L.) sering disebut juga sebagai butterfly pea atau blue pea merupakan bunga yang khas dengan kelopak tunggal berwarna ungu, biru, merah muda/pink dan putih. Bunga ini mengandung banyak manfaat seperti memperbaiki mood/suasana hati, mencegah kerontokan dan merangsang pertumbuhan rambut, mengandung antioksidan, mengurangi peradangan, dll. Untuk meningkatkan daya konsumsi dan memberikan nilai …

BUNGA TELANG SI KAYA MANFAAT Selengkapnya »

BUDIDAYA STEVIA

Stevia (Stevia rebaudiana Bertoni) termasuk tanaman perdu famili Compositae berasal dari Paraguay. Daun stevia mengandung steviosida dengan tingkat kemanisan 200-300 kali lebih tinggi dari gula tebu (sukrosa). Minat terhadap gula stevia meningkat sehubungan dengan semakin meningkatnya populasi penyandang obesitas (kegemukan) dan diabetes. Pengembangan stevia sebagai penghasil gula alternatif diharapkan dapat menambah pasokan bahan pemanis nasional …

BUDIDAYA STEVIA Selengkapnya »

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) DEHIDRATOR

Pengeringan hasil panen pertanian merupakan masalah utama yang sering dihadapi oleh petani tradisional. Kadar air awal yang cukup tinggi dan cuaca yang tidak mendukung sering menjadi kendala yang sangat sulit dihadapi. Proses pengeringan yang banyak dilakukan secara konvensional adalah menjemur produk yang dikeringkan dibawah sinar terik matahari. Cara ini memerlukan waktu yang lama dan apabila …

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) DEHIDRATOR Selengkapnya »

PROSPEK BISNIS JAGUNG PULUT DI MASA PANDEMI

Jagung Pulut merupakan jagung khusus yang semakin banyak dibutuhkan konsumen dan industri. Jagung Pulut juga salah-satu komditas agribisnis yang prospektif, kompetitif, dan menjanjikan pendapatan yang lebih baik terutama bila dibisniskan sesuai kebutuhan pasar dengan melalui model industri rumah tangga. Adapun manfaat dari jagung pulut diantaranya : Sangat baik dikonsumsi oleh penderita diabetes, jantung, dan cocok …

PROSPEK BISNIS JAGUNG PULUT DI MASA PANDEMI Selengkapnya »

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) KEDELAI

KEBUN CEMENGKALANG – SIDOARJO Menyediakan benih bermutu dari varietas yang unggul dan sehat. Untuk menyediakan benih yang mampu berproduksi sesuai dengan keunggulan varietas, sehat, menjamin vigor yang tinggi, keseragaman tumbuh, bebas patogen dan biji gulma, serta tidak tercampur dengan varietas lain. Klik disini untuk melihat dan mendownload

Scroll to Top